Dalam rangka sosialisasi PTN dan PTS, OSIS SMAN 39 mengadakan kegiatan Cikampex ( Cijantung Kampus Expo ) pada hari sabtu, 26 Januari 2019 di SMAN 39.
Kegiatan ini sebagai sarana bagi para siswa kelas XII, XI dan X untuk mengenal lebih dekat perguruan tinggi yang menjadi tujuan mereka kelak.
Kegiatan Cikampex dibuka oleh Kepala SMAN 39 Bapak Drs. H. Maknawiyah, M.Si serta sebagai MC yaitu Tata Gibrix.
Berikut dokumentasi dari kegiatan tersebut
The following two tabs change content below.
admin
Operator at SMAN 39 Jakarta
Latest posts by admin (see all)
- Laporan BOP dan BOS Triwulan III Tahun Anggaran 2024 - 17 October 2024
- PENGUMUMAN HASIL SELEKSI TES MUTASI TAHAP 2 PESERTA DIDIK KELAS XI SEMESTER GANJIL TAHUN PELAJARAN 2024 – 2025 - 1 August 2024
- INFORMASI PENGUMUMAN KELULUSAN PESERTA DIDIK KELAS XII TAHAP 2 SMAN 39 JAKARTA TAHUN PELAJARAN 2023-2024 - 23 July 2024